LA-Murdey |
Cara mudah menghapus header Blogspot Posted: 31 Oct 2015 03:54 AM PDT Cara mudah menghapus header Blogspot - Tutorial ini sengaja saya angkat dikarena saya melihat banyak sekali blog-blog yang tidak lagi menggunakan header. Memang terlihat lebih profesional, begitu tampil diwebsite tersebut kita langsung menemui menu blog tersebut sehingga lebih terlihat simple dan keren. Inpirasi ini saya dapati dari salah satu blog rekan saya Jesica-us, dimana beliau sengaja menghilangkan header agar terlihat lebih bagus, penasaran bagaimana tampilan nya klik disini blog jesica-us sebagai pedoman untuk anda. Tanpa berbasa-basi lebih lebar sana-sini, berikut cara mudah untuk menghapus header blogspot : 1. Login ke akun Blogger sobat. 2. Masuk ke bagian Template dan klik Edit HTML. 3. Carilah elemen Header, dengan menekan tombol ctrl+F dan memasukkan kata "header" kemudian tekan enter. 4. Kemudian carilah kode CSS berikut, atau mirip seperti berikut: #header h1{color:#808080;font-size:35px;---} dan #header .description{color:#000000;font-size:12px;---} 5. Selanjutnya tambahkan kode display:none; di dalam kode CSS tersebut hingga menjadi seperti berikut: #header h1{display:none; color:#808080;font-size:35px;---} dan #header .description{display:none; color:#000000;font-size:12px;---} note: penempatan display:none pada header h1, menghilangkan judul blog penempatan display:none pada header description, menghilangkan deskripsi blog 6. Terakhir klik Simpan Template. Selesai, sobat telah menghilangkan judul beserta deskripsi Blog yang terdapat pada header. |
You are subscribed to email updates from LA-Murdey. To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
Google Inc., 1600 Amphitheatre Parkway, Mountain View, CA 94043, United States |
0 komentar:
Posting Komentar